16 September 2017

Beragam Kebudayaan Daerah Tutup P3T Unikama

UNIKAMA – Pengenalan Program Pendidikan Tinggi (P3T) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) ditutup Jumat (15/9/2017) sore. Kegiatan yang berlangsung di lapangan rektorat Unikama ini dimeriahkan beragam kebudayaan dari seluruh Indonesia. Acara penutupan yang berlangsung mulai pukul 13.00 WIB ini, dimulai dengan penampilan tari hingga musik-musik daerah. Kebudayaan yang ditampilkan dalam kegiatan ini diantaranya, kebudayaan Aceh, Kalimantan, Sulawesi, Ambon, […]

Beragam Kebudayaan Daerah Tutup P3T Unikama Read More »

Unikama Cetak Entrepreneur

UNIKAMA – Menjadi entrepreneur muda tak segampang membalikkan telapak tangan. Seorang entrepreneur sejati telah melewati berbagai tantangan dan rintangan. Jauh bangun dalam suatu usaha merupakan hal yang biasa. Pengalamanlah yang membentuk jiwa entrepreneur sejati. Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) tak hanya mencetak lulusan yang siap kerja di kantoran saja, namun juga mencetak lulusan yanh berjiwa entrepreneur. Salah

Unikama Cetak Entrepreneur Read More »

Unikama Kembangkan Desa Wisata

UNIKAMA – Tim dosen Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menjalankan Pengabdian Kepada Masyarakat melalui dana dari Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat Kemenristek Dikti dalam Program Kemitraan Wilayah (PKW) multi tahun. Pengabdian masyarakat yang melalui RPJMD Kabupaten Malang ini diikuti dosen di lingkup Unikama antara lain Dr. Ninik Indawati, M.Pd., Dr. Endi Sarwoko, SE, MM., Uun Muhaji,

Unikama Kembangkan Desa Wisata Read More »