Mahasiswa KKN Unikama Bantu Warga Desa Ringin Kembar

UNIKAMA – Dampak positif yang diperoleh dari kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) ini bisa dirasakan salah satunya di daerah Sumbermanjing Wetan (Sumawe), Kabupaten Malang. Di Desa Ringin Kembar Sumawe mahasiswa Unikama membantu permasalahan warga sekitar terutama pada kotoran kambing yang mengganggu aktivitas warga sekitar dan tidak termanfaatkan. Awalnya mahasiswa mengadakan penyuluhan

Mahasiswa KKN Unikama Bantu Warga Desa Ringin Kembar Read More »