30 Agustus 2020

Menkominfo RI Jadi Keynote Speaker Webinar Nasional Unikama

Unikama – Webinar Nasional yang dilaksanakan oleh Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) untuk memberikan solusi terbaik pembelajaran di era new normal khususnya bagi perguruan tinggi, kemarin (29/08/2020) mendatangkan narasumber dari berbagai unsur. Acara ini menghadirkan Menteri Komunikasi dan Informasi RI (Menkominfo) Johnny G. Plate, S.E sebagai Keynote Speaker, Prof. Ir. Nizam, M.Sc., Ph.D., IPM, ASEAN Eng., […]

Menkominfo RI Jadi Keynote Speaker Webinar Nasional Unikama Read More »

Unikama Adakan Webinar Nasional Bertajuk Kolaborasi Pentahelix Untuk Solusi Pembelajaran Yang Terjangkau

Unikama – Menjawab keluh kesah masyarakat terkait pendidikan saat ini di masa pandemi Covid-19 tentang pembelajaran Daring (Dalam Jaringan) membuat Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar Webinar Nasional Sabtu (29/8). Webinar kali ini membahas tentang “Kolaborasi Pentahelix Untuk Solusi Pembelajaran Yang Terjangkau”, dimana banyak sekali masyarakat khususnya di bidang pendidikan yang kurang siap untuk menghadapi pembelajaran

Unikama Adakan Webinar Nasional Bertajuk Kolaborasi Pentahelix Untuk Solusi Pembelajaran Yang Terjangkau Read More »

Peduli Covid-19, Mahasiswa KKN Unikama Bagikan Tempat Cuci Tangan dan Masker di Desa Wirotaman

UNIKAMA – Pandemi Covid-19 sangat berpengaruh terhadap kesehatan masyarakat. Akan tetapi, masih banyak masyarakat yang belum menyadari cara melindungi diri dan keluarga dari bahaya Covid-19. Hal ini juga terlihat di RT. 05 Desa Wirotaman Kecamatan Ampelgading. Banyak masyarakat yang kurang peduli pentingnya mencuci tangan. Oleh karena itu, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Kanjuruhan Malang

Peduli Covid-19, Mahasiswa KKN Unikama Bagikan Tempat Cuci Tangan dan Masker di Desa Wirotaman Read More »

Mahasiswa KKN Unikama Membuat Warung Hidup di Desa Sumbersuko

UNIKAM – Sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat dalam situasi pademi Covid-19 saat ini, mahasiswa Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) melakukan KKN (Kuliah Kerja Nyata) di Desa Sumbersuko Kecamatan Tajinan Kabupaten Malang. Mahasiswa KKN ini mempunyai Program Kerja (Proker) dengan berbagai program kegiatan yang sudah disiapkan. Salah satunya program kerja kelompok dengan pembuatan warung hidup yang dilaksanakan oleh

Mahasiswa KKN Unikama Membuat Warung Hidup di Desa Sumbersuko Read More »

Pelatihan Pembuatan Masker Jadi Proker Mahasiswa KKN Unikama di Desa Sumbersuko

UNIKAMA – Mahasiswa Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) yang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) melakukan kegiatan pembagian masker kepada masyarakat di Dusun Sukodadi Desa Sumbersuko Kecamatan Tajinan, 22/7/2020. Program ini merupakan salah satu program dari kelompok 47B di Dusun Sukodadi. Hal ini dilakukan sebagai bentuk terciptanya kampung tangguh dimasa pandemi Covid-19 ini. Masyarakat setempat menyambut baik

Pelatihan Pembuatan Masker Jadi Proker Mahasiswa KKN Unikama di Desa Sumbersuko Read More »

Mahasiswa Unikama Lakukan Sosialisasi Pengenalan dan Pencegahan Covid-19

UNIKAMA – Covid-19 merupakan virus yang saat ini mengemparkan seluruh negara, meski demikian, di Indonesia khususnya di desa masih ada masyarakat yang tidak mengetahui apa itu corona atau covid-19. Untuk itu, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) melakukan sosialisasi tentang pengenalan dan pencegahan covid-19, (20/7/2020). Sosialisasi yang dilaksanakan di Kantor Desa Sumbersuko

Mahasiswa Unikama Lakukan Sosialisasi Pengenalan dan Pencegahan Covid-19 Read More »