28 November 2020

KALI KETIGA UNIKAMA GELAR KONFERENSI INTERNASIONAL ANCOSH DAN ANCOSET 2020

Unikama – Suasana pandemi covid-19 tak menghentikan Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) untuk memberikan kontribusi pada dunia pendidikan di Indonesia. Kali ini, Unikama menyelenggarakan Dua Konferensi Internasional yaitu The 2nd Annual Conference on Social Sciences and Humanity (Ancosh) dan The 2nd Annual Conference of Science and Technology (Ancoset) 2020. Konferensi ini adalah konferensi Internasional ketiga yang […]

KALI KETIGA UNIKAMA GELAR KONFERENSI INTERNASIONAL ANCOSH DAN ANCOSET 2020 Read More »

Unikama Tanda Tangani Kerjasama Dengan Koperasi Setia Budi

Unikama – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dengan Koperasi Setia Budi Wanita (SBW) dalam Rapat Anggota Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 2021 pada hari Senin (23/11/2020). Bertempat di Aula Koperasi Setia Budi Malang, Nota Kesepahaman ditanda tangani kedua belah pihak. Hadir dalam rombongan Unikama Rektor Unikama, Wakil Rektor 2, dan

Unikama Tanda Tangani Kerjasama Dengan Koperasi Setia Budi Read More »

Mahasiswa Unikama, Raih Juara Essay Tingkat Nasional

Unikama – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) raih prestasi kembali ditengah pandemi Covid 19. Kali ini, Mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi (FST) telah berhasil menjuarai Lomba Essay RI Pena National Competition dengan Tema “Kontribusi Generasi Muda Dalam Memajukan Negeri Ditengah Pandemi”. Ida Silvia, mahasiswa Unikama angkatan 2017 berhasil meraih Juara 3

Mahasiswa Unikama, Raih Juara Essay Tingkat Nasional Read More »