26 Oktober 2021

Mahasiswa Prodi Manajemen Unikama Aplikasikan Hilirisasi Ecogreen Bagi Penyandang Disabilitas di Gunung Wedon

UNIKAMA – Sebagai salah satu kampus swasta di Malang, UNIKAMA berpartisipasi dalam peningkatan layanan kepada masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan upaya hilirisasi ecogreen bagi penyandang disabilitas. Pada kesempatan ini, mahasiswa Program Studi (Prodi) Manajemen Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) mengaplikasikan hilirisasi Ecogreen bagi penyandang disabilitas di Gunung Wedon, Desa Turirejo Kecamatan Lawang selama 4 bulan […]

Mahasiswa Prodi Manajemen Unikama Aplikasikan Hilirisasi Ecogreen Bagi Penyandang Disabilitas di Gunung Wedon Read More »

Unikama Hadirkan Kepala LLDIKTI Wilayah VII dan Ketum PB PGRI Dalam Prosesi Wisuda

UNIKAMA – Dalam prosesi wisuda yang dilakukan secara Daring, Sabtu (23/10/2021) Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) juga turut hadir Kepala LLDIKTI Wilayah VII Prof. Dr. Ir. Soeprapto, DEA, ia menjelaskan bahwa prestasi itu sangatlah penting baik institusi maupun mahasiswanya. Kalau institusinya berprestasi pasti mahasiswanya tidak perlu diragukan lagi kompetensinya. “Prestasi merupakan sebuah investasi untuk institusi,

Unikama Hadirkan Kepala LLDIKTI Wilayah VII dan Ketum PB PGRI Dalam Prosesi Wisuda Read More »