5 Juli 2022

Unikama Menjadi Tuan Rumah Bimtek Setelah Lolos Bantuan Program ICT

Unikama – 17 dari 158 perguruan tinggi se-Indonesia telah mendapat bantuan dari Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belmawa), Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Ditjen Dikti dan Ristek) dalam program Transfer Kredit Internasional (ICT) tahun 2022. Salah satunya Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama). Menindak lanjuti hal tersebut, Jumat (1/7/2022) Belmawa mempercayai Unikama menjadi tuan rumah […]

Unikama Menjadi Tuan Rumah Bimtek Setelah Lolos Bantuan Program ICT Read More »

Team Research Unikama Kembangkan Desa Jenggolo

Unikama – Desa Jenggolo merupakan salah satu desa di Kabupaten Malang yang memiliki potensi alam yang bagus untuk dikembangkan menjadi desa wisata. Salah satu destinasi wisata alam yang disuguhkan oleh desa Jenggolo adalah Sumber Songo yang dalam Bahasa Indonesia dinamakan Sumber Air Sembilan. Sesuai dengan namanya, Sumber Songo memiliki 9 pancuran mata air yang biasa

Team Research Unikama Kembangkan Desa Jenggolo Read More »