Berita

UNIVERSITAS PGRI KANJURUHAN MALANG

Unikama Torehkan Prestasi, Raih Juara 3

UNIKAMA – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) kembali torehkan prestasi terbaik dengan meraih juara ketiga. Kejuaraan ini berupa presentasi poster dalam kegiatan seminar hasil program bantuan pengembangan layanan pusat karir dan pusat karir lanjutan 2018. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari, 13-14

Read More »

FEB UNIKAMA Raih Jurnal Akreditasi Kemenristekdikti

UNIKAMA – Jurnal Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kanjuruhan Malang (FEB UNIKAMA) berhasil meraih akreditasi peringkat SINTA 3 kemenristekdikti. Prestasi ini membuat semua pihak bangga, tak terkecuali Kepala Pusat Publikasi dan Penerbitan Universitas (P3U UNIKAMA) Muhammad Nur Hudha, M.Pd. Saat ini

Read More »

Unikama Ajak Peternak Berinovasi dan Berkembang

UNIKAMA – Fakultas Peternakan Universitas Kanjuruhan Malang (FAPET Unikama), menggelar Kuliah Tamu yang bertema ”Gebrakan Peternakan di Era Revolusi Industri 4.0”. Kuliah Tamu yang berlangsung di Auditorium Multikultural dihadiri dosen dan mahasiswa peternakan serta berbagai PT dan komunitas yang bergerak

Read More »

Berlangsung Kondusif, Unikama Wisuda 1.222 Mahasiswa

UNIKAMA – Setelah menjalani masa perjuangan panjang dalam menyelesaikan perkuliahan, sebanyak 1.222 mahasiswa Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) diwisuda, Sabtu dan Minggu kemarin. Dalam pelaksanaan wisuda kali ini dibagi dua gelombang. Gelombang pertama, sebanyak 657 mahasiswa dari 4 Fakultas, yakni Fakultas

Read More »

PIPS Unikama Lepas 98 Mahasiswa

UNIKAMA – Yudisium merupakan proses akademik yang berkaitan dengan pengumuman nilai akhir seluruh mata kuliah serta penentuan kelulusan mahasiswa sebelum mereka dikukuhan dalam prosesi wisuda. Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar yudisium pascasarjana Prodi PIPS Semester Genap tahun 2017 – 2018 di auditorium Multikultural,12/10

Read More »

PIPS Pascasarjana Unikama Gelar Workshop Publikasi Karya Ilmiah

UNIKAMA – Program Pendidikan Ilmu Pengetahuan Pascasarjana (PIPS) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar acara Workshop dengan tema “Publikasi Karya Ilmiah” di Auditorium Multikultural Unikama, kemarin. Kegiatan ini merupakan Program Kerja Pascasarjana yang dipandu dua narasumber yakni Rusfandi, M.A., Ph.D. dan Dr. Endi Sarwoko, MM.

Read More »

Pentingnya Study Excourse Bagi Mahasiswa

UNIKAMA – Study excouse yang diikuti 125 mahasiswa Program Studi (Prodi) Akuntansi Universitas Kanjuruhan Malang (UNIKAMA) memberikan pelajaran tersendiri bagi para pesertanya. Salah satunya adalah Bagus Sukma Aji, ketua pelaksana sekaligus salah satu peserta study yang digelar di Jawa Timur dan Bali

Read More »

Sambut HANI, GARANK Gelar Seminar dan Talkshow

UNIKAMA – Hari Narkoba Internasional (HANI) diperingati pada tanggal 26 Juni 2018. Biasanya setiap tahunnya diperingati dengan memperkuat aksi dan kerja sama secara global. Universuitas Kanjuruhan Malang (Unikama) melalui kegiatan UKM Garank mengadakan Seminar dan Talkshow. Seminar dan Talkshow bertajuk “Peran Aktif

Read More »

Ajak Maba Unikama Berbaur dengan Warga Sekitar

UNIKAMA – Sebagai acara puncak orientasi mahasiswa baru dalam program P3T yang bertema “Membangun Sikap dan Perilaku Mahasiswa Unikama dalam Menyongsong Revolusi Industri 4.0“, Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) mengajak mahasiswa baru dalam sub acara Tanam TOGA (Tanaman Obat Keluarga) pada

Read More »