Berita

UNIVERSITAS PGRI KANJURUHAN MALANG

Dosen Unikama Konsisten Tingkatkan Daya Saing Pasar Lokal

UNIKAMA – Jajaran dosen Universitas Kanjuruhan (Unikama) Malang, konsisten terus mengawal tingkat daya saing pasar lokal yang ada di beberapa daerah di Indonesia. Salah satunya di Kabupaten Malang yang terus melakukan pendampingan kepada pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM). Di Kabupaten

Read More »

Program IbW, Unikama Berdayakan Desa-Desa di Poncokusumo

UNIKAMA – Melalui program IbW (Iptek bagi Wilayah) dari Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristek Dikti), Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) memberdayakan masyarakat dengan memanfaatkan potensi desa. Selama tiga tahun, Unikama memanfaatkan dana hibah IbW sebesar Rp. 100 juta per

Read More »

Mahasiswa Unikama Temukan Alat Pembersih Gulma

UNIKAMA – Sekelompok mahasiswa Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) yang tergabung dalam HPS Teknik Informatika berhasil mendapatkan dana program hibah bina desa dari Kementrian Riset dan Perguruan Tinggi (Ristek Dikti). Tim HPS Teknik Informatika ini terdiri dari Rio Eka Retandi, Siti

Read More »

Unikama Siap Cetak Mahasiswa Berwirausaha

UNIKAMA – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) melalui program studi Pendidikan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi memberikan pembekalan wirausaha kepada mahasiswa Matematika, Senin (16/10/2017). Pembekalan tersebut dikemas dalam bentuk Workshop Enterpreneur dengan tema “Menggapai Wirausaha Mahasiswa Matematika dalam Persaingan Bisnis”. Acara

Read More »

Unikama Bentengi Mahasiswa Baru dari Jeratan Bahaya Narkoba

UNIKAMA – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), melalui Fakultas Hukum, kembali menggelar kuliah umum, kemarin. Tema yang diangkat, “Bangun Bangsa dengan Tunas Muda Bebas Narkoba”. Kuliah umum digelar di Auditorium Unikama. Hadir menjadi pemateri dari alumni Unikama sendiri, yakni Ir. Achmad

Read More »

Gaet Guru sebagai Ujung Tombak

UNIKAMA – Salah satu pihak yang mengemban peran penting dalam melindungi dan mendidik anak adalah guru. Karena itulah, komunitas PG PAUD Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) membuat sebuah gerakan untuk membina para guru. Komunitas itu beranggota dosen Jurusan Pendidikan Guru (PG)

Read More »

Peduli Perkembangan UMKM, Unikama Gelar Workshop

UNIKAMA – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar Workshop dan Mentoring Bisnis Malang Berdaya, (9/10) kemarin. Kegiatan ini sebagai bentuk dukungan Unikama terhadap perkembangan UMKM di Malang Raya. Workshop ini sesuai dengan tagline Unikama “Berjejaring-Bertumbuh-Berdaya”. Terselenggaranya workshop berkat kerjasama antara Unikama

Read More »

Tugas Guru Tumbuhkan Motivasi Positif

UNIKAMA – Program Studi (Prodi) Pendidikan Matematika Univesitas Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar Seminar Nasional Pendidikan Matematika 2017. Kegiatan yang mengangkat tema Learning Metamorphosis untuk menjadikan peserta didik yang dahsyat digelar di Auditorium Multikultural Unikama, kemarin. Dalam kegiatan ini, Unikama menghadirkan

Read More »

Dekan FBS Unikama: Digital Sudah Jadi Gaya Hidup

UNIKAMA – Di Era Global, yang penuh dengan kecanggihan teknologi atau digital, sudah menjadi kebutuhan dan gaya hidup setiap manusia. Karenanya, setiap orang harus melek digital dan mampu memanfaatkan teknologi. Terutama bagi generasi melinial. Hal itu disampaikan Dekan Fakultas Bahasa

Read More »

Mahasiswa Unikama Jajal Pengalaman Internasional di Malaysia

UNIKAMA – Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) kembali memberangkatkan mahasiswa dari berbagai Program Studi untuk mengikuti International Excursion Unikama Visits UUM (Universiti Utara Malaysia). Program yang berlangsung dari tanggal 30 September sampai 12 Oktober 2017 ini merupakan salah satu program internasionalisasi

Read More »