Perdalam Surat Menyurat – kearsipan
Unit kepegawaian Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) mengadakan pelatihan Penggunaan Aplikasi Microsoft dan Surat Menyurat – kearsipan di lab internet. Pelatihan diberikan oleh tim unit kepegawaian tentang Aplikasi Surat Menyurat yang dihadiri oleh perwakilan dari unit masing-masing. Pada kesempatan pelatihan tersebut, diberikan masukan-masukan oleh pegawai yang hadir terkait kekurangan-kekurangan dari aplikasi yang nantinya dapat ditindaklanjuti oleh […]
Perdalam Surat Menyurat – kearsipan Read More »










