9 November 2022

Mulai Membiasakan Diri Untuk Menyambut Era 5.0 dengan Artificial Intelligence

UNIKAMA – Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Teknik Informatika (TI) Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) sukses menggelar Seminar dengan tajuk Maximizing Society Era 5.0 with Artificial Intelligence (AI) yang dilaksanakan pada Kamis (3/11/2022) di Aula Sarwakirti. Acara dihadiri sekitar kurang lebih 150 peserta dari Universitas dan SMK Se-Malang Raya. Acara dihadiri oleh Staf Ahli Bidang

Mulai Membiasakan Diri Untuk Menyambut Era 5.0 dengan Artificial Intelligence Read More »

Ikut Meriahkan Edufair MGBK Kota Malang, PMB Unikama Jelaskan Pentingnya Kuliah

Unikama – Musyawarah Guru Bimbingan Konseling (MGBK) Kota Malang menggelar Edufair yang dilaksanakan pada Sabtu (29/10/2022) lalu di Graha Polinema Malang. Divisi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) ikut memeriahkan acara dengan memberikan edukasi pentingnya melanjutkan studi kepada siswa SMA yang hadir dalam Edufair. Kerap kali para siswa kebingungan setelah menyelesaikan bangku

Ikut Meriahkan Edufair MGBK Kota Malang, PMB Unikama Jelaskan Pentingnya Kuliah Read More »