Dari Sholat hingga Qurban, Unikama Rayakan Idul Adha dengan Khidmat dan Inklusif
Unikama – Suara takbir menggema di pagi yang cerah di lingkungan Universitas PGRI Kanjuruhan Malang, menandai dimulainya perayaan Idul Adha 1446 H pada Jumat (6/6/2025) yang penuh makna. Ratusan dosen, karyawan, mahasiswa, dan tamu undangan memadati Lapangan Tengah Gedung Rektorat sejak pukul 05.00 WIB, menunjukkan semangat kebersamaan yang menjadi ciri khas kampus multikultural ini. Sholat
Dari Sholat hingga Qurban, Unikama Rayakan Idul Adha dengan Khidmat dan Inklusif Read More »