21 Juni 2023

Dies Natalis ke-26 Program Studi Sastra Inggris Unikama: Membangkitkan Inspirasi dari Sastra untuk Menggapai Literasi Bahasa Inggris

UNIKAMA – Program Studi Sastra Inggris Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) menggelar Dies Natalis ke-26 dengan mengangkat tema yang menarik, “Inspiration from Literature”. Acara yang digelar pada Selasa (20/06/2023) dan Rabu (21/06/2023) di Aula Sarwakirti Unikama ini bertujuan untuk memacu ketertarikan dan meningkatkan literasi dalam bahasa Inggris. Dalam sambutannya, Dekan Fakultas Sastra dan Bahasa (FSB),

Dies Natalis ke-26 Program Studi Sastra Inggris Unikama: Membangkitkan Inspirasi dari Sastra untuk Menggapai Literasi Bahasa Inggris Read More »

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Unikama Berhasil Pertahankan Akreditasi B

UNIKAMA – Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Inggris Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) berhasil mempertahankan akreditasi B dalam penilaian dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) berdasarkan SK Akreditasi BAN-PT No. 1731/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/III/2022. Keberhasilan ini menjadi bukti komitmen kuat dari Prodi dalam meningkatkan mutu dan layanan pendidikan kepada mahasiswa. Dalam penilaian yang dilakukan oleh BAN

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Unikama Berhasil Pertahankan Akreditasi B Read More »

10 Tim Mahasiswa Unikama Berhasil Meraih Pendanaan P2MW

UNIKAMA – Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) kembali menorehkan prestasi gemilang dalam dunia Pembinaan Mahasiswa Wirausaha. Sebanyak 10 tim mahasiswa Unikama berhasil meraih pendanaan Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) berdasarkan Surat Pengumuman Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI No. 3127/E2/KM.01.01/2023. Para tim mahasiswa yang berjaya tersebut meliputi Gamefest, Bakso Nusantara,

10 Tim Mahasiswa Unikama Berhasil Meraih Pendanaan P2MW Read More »