13 September 2023

Belajar Sambil Bermain, Sukses Tingkatkan Kompetensi Sekolah Di SDN 1 Pule

UNIKAMA – Di era gempuran inovasi-inovasi metode pembelajaran saat ini, masih terdapat sekolah yang hanya menggunakan metode pembelajaran di dalam kelas. Padahal metode tersebut cukup berdampak pada penurunan kompetensi yang di miliki siswa. Alasan yang paling sering ditemukan yaitu guru tidak memiliki cukup waktu untuk merancang kegiatan belajar mengajar di luar ruangan. Beberapa guru juga

Belajar Sambil Bermain, Sukses Tingkatkan Kompetensi Sekolah Di SDN 1 Pule Read More »

Kolaborasi Mahasiswa Unikama di SDN 3 Sukopuro Menginspirasi Semangat Berbudaya

UNIKAMA – Program Kampus Mengajar Angkatan 4 di SD Negeri 3 Sukopuro, Malang, telah menciptakan gelombang inspirasi yang mengalir melalui seluruh komunitas sekolah. Selama 5 bulan penugasan intensif, enam mahasiswa dari Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (UNIKAMA), Universitas Negeri Malang (UM), dan Universitas Negeri Surabaya (UNESA) telah menggandeng sekolah ini dalam misi meningkatkan literasi numerasi siswa.

Kolaborasi Mahasiswa Unikama di SDN 3 Sukopuro Menginspirasi Semangat Berbudaya Read More »

Program Kampus Mengajar Unikama, Meningkatkan Literasi dan Pengelolaan Perpustakaan di SDN 2 Gajahrejo

UNIKAMA – Program Kampus Mengajar bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk belajar sekaligus mengembangkan diri melalui aktivitas di luar kelas serta meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. Sasaran utama dari program ini adalah Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di daerah 3T (tertinggal, terluar dan terdepan). Program kerja yang difokuskan pada kegiatan Kampus

Program Kampus Mengajar Unikama, Meningkatkan Literasi dan Pengelolaan Perpustakaan di SDN 2 Gajahrejo Read More »

Mahasiswa Unikama Tingkatkan Minat Baca di SDN 3 Bambang Dengan Program Saku Literasi

UNIKAMA – Mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) yang mengikuti Kampus Mengajar angkatan 4 telah berhasil memberikan dampak positif yang signifikan terhadap peningkatan kemampuan literasi siswa di SDN 3 Bambang yang terletak di Desa Bambang, Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang. Program Kampus Mengajar angkatan 4 ini berlangsung selama 5 bulan yang dimulai dari bulan Agustus hingga

Mahasiswa Unikama Tingkatkan Minat Baca di SDN 3 Bambang Dengan Program Saku Literasi Read More »