25 Agustus 2024

Dedikasi Mahasiswa UNIKAMA dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di UPT SD Negeri Resapombo 04

Unikama – UPT SD Negeri Resapombo 04 telah menjadi pusat pengembangan ide-ide kreatif dan inovatif berkat Program Kampus Mengajar Angkatan 6, yang berlangsung dari Agustus hingga November 2023. Program yang diinisiasi oleh Kemendikbudristek ini melibatkan lima mahasiswa, terdiri dari empat dari Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (UNIKAMA) dan satu dari Universitas Negeri Malang (UM). Di antara

Dedikasi Mahasiswa UNIKAMA dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di UPT SD Negeri Resapombo 04 Read More »

Kolaborasi Mahasiswa Unikama di SDN Pusungmalang 1 Puspo untuk Peringati Maulid Nabi

Unikama – Dalam rangkaian Program Kampus Mengajar Angkatan 6, mahasiswi Universitas PGRI Kanjuruhan Malang, yaitu Nellcy Intan Nur Kartika dan Anisa Nur Diana, bersama dengan dua rekan lainnya, melaksanakan program di UPT Satuan Pendidikan SDN Pusungmalang I Puspo, Kecamatan Puspo, Kabupaten Pasuruhan. Program ini merupakan bagian dari inisiatif nasional yang melibatkan mahasiswa dari berbagai perguruan

Kolaborasi Mahasiswa Unikama di SDN Pusungmalang 1 Puspo untuk Peringati Maulid Nabi Read More »

Kolaborasi Mahasiswa Unikama dan UM, Sukseskan Program Green School di SDN 1 Turen

Unikama – SDN 1 Turen sukses mengampanyekan Green School dengan bantuan Tim Kampus Mengajar angkatan 7, yang dikoordinasikan oleh mahasiswa dari Universitas PGRI Kanjuruhan Malang dan Universitas Negeri Malang. Program ini dimulai pada bulan Februari hingga Juni 2024 dan berhasil mendorong siswa serta seluruh warga sekolah untuk lebih peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan-kegiatan ramah lingkungan

Kolaborasi Mahasiswa Unikama dan UM, Sukseskan Program Green School di SDN 1 Turen Read More »